Efektivitas Penerapan Media Audio Visual dalam Meningkatkan Pembelajaran Fiqih di SMP Muhammadiyah

  • Ahmad Catur Sulistyo Universitas Muhammadiyah Surakarta
  • Triono Ali Mustofa Universitas Muhammadiyah Surakarta
Keywords: Media Audio Visual, Pembelajaran Fiqih, Minat Belajar, Efektivitas Pembelajaran

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengevaluasi efektivitas penggunaan media audio visual dalam pembelajaran Fiqih di SMP Muhammadiyah 5 Surakarta. Dalam era pendidikan yang makin berkembang, diperlukan inovasi metode pengajaran untuk mengakomodasi kebutuhan masyarakat yang dinamis. Penelitian ini menerapkan pendekatan kualitatif dan metode studi kasus guna mengetahui dampak penerapan media audio visual dalam kegiatan belajar mengajar tatap muka. Hasilnya adalah penerapan media audio visual banyak peminat dan partisipasi dari siswa, memperkaya interaksi di kelas, dan memfasilitasi pemahaman mendalam tentang materi. Penerapan ini melibatkan proses perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi, yang mencakup penggunaan berbagai media pembelajaran seperti video, slide, dan dokumen pendukung. Penelitian ini menyoroti tantangan dalam metode pengajaran tradisional dan bagaimana media audio visual dapat mengatasi kekurangan tersebut, menjadikan pembelajaran lebih interaktif dan menarik. Ditemukan pula bahwa penerapan media ini berkontribusi pada pendidikan multikultural dan mendorong kreativitas serta inovasi guru. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa media audio visual terbukti berhasil ketertarikan siswa dalam mempelajari materi Fiqih, sekaligus memperkaya proses pembelajaran dan mendukung pendidikan yang holistik dan adaptif di SMP Muhammadiyah 5 Surakarta.

Metrics

Metrics Loading ...

References

Agus supratman, Muh. Bisyrulhafy, & Abdul Aziz. (2022). Efektivitas Pemanfaatan Media Pembelajaran Berbasis Audio Visual Dalam Pembelajaran Fiqih Di Mts Nw Lenek I. Nahdlatain: Jurnal Kependidikan Dan Pemikiran Islam, 1(2 SE-Articles), 336–349. https://ojs.kopertais14.or.id/index.php/nahdlatain/article/view/99
Anwar Badruttamam, C., & Rosyidatul Kholidah, D. (2023). Implementasi Media Audio Visual Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Fikih. 1(1), 1–5.
Aziz, M. (2022). EVEKTIFITAS PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN MINAT DAN HASIL BELAJAR FIQIH PESERTA DIDIK KELAS X IPA MA DARUL FALAH SIRAHAN CLUWAK PATI TAHUN PELAJARAN 2021-2022. Fakultas Tarbiyah Dan Ilmu Keguruan (FTIK), 1(1), 2464–2476.
Eka Diana, & Jannatun Firdaus. (2021). Pembelajaran Fikih Berbasis Audio-Visual Sebagai Media Dalam Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Di MA Nurul Yaqin Situbondo. Jurnal Al-Murabbi, 6(2), 24–35. https://doi.org/10.35891/amb.v6i2.2526
Ernanida, E., & Yusra, R. Al. (2019). Media Audio Visual dalam Pembelajaran PAI. Murabby: Jurnal Pendidikan Islam, 2(1), 101–112. https://doi.org/10.15548/mrb.v2i1.333
Fitriana, M., & Haryani, D. S. (2016). Penggunaan Strategi Pembelajaran Inkuiri Untuk Meningkatkan Metakognisi Siswa Sma. Jurnal Inovasi Pendidikan Kimia, 10(1), 1702–1711.
Habibah, S. (2023). Pengaruh Media Audio Visual dalam Meningkatkan Minat Belajar di MTs 17 Darul Ulum Bali Sukodadi. Jurnal Studi Pendidikan Islam, vol.6(No.1), 70.
Handayani, D. (2020). Jupendik : Jurnal Pendidikan Jupendik : Jurnal Pendidikan. Pemanfaatn Youtube Pada Saat Pandemi Covid 19 Untuk Media Pembelajaran Bahasa Inggris Dalam Meningkatkan Vocabulary Dan Pemahaman Siswa, 4(1), 2016–2021.
Hasanah, A., Milla, S. N., & Triwoelandari, R. (2022). Pengaruh Media Pembelajaran Audio Visual terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas VII pada Mata Pelajaran Fiqih MTs di Kota Bogor. As-Syar’i: Jurnal Bimbingan & Konseling Keluarga, 4(3), 290–297. https://doi.org/10.47467/as.v4i3.1616
Jumhana, N. (2021). Evaluasi Terhadap Buku Ajar Bahasa Arab Madrasah Di Indonesia Berbasis Kurikulum 2013. Al-Ittijah Jurnal Keilmuan Dan Kependidikan Bahasa Arab, 13(1), 16.
Lubis, T. C., & Mavianti, M. (2022). Penerapan Media Audio Visual Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Pendidikan Agama Islam Pada Anak. Jurnal Raudhah, 10(2), 45–53. https://doi.org/10.30829/raudhah.v10i2.2004
Manshur, U., & Ramdlani, M. (2020). Media Audio Visual Dalam Pembelajaran Pai. Al Murabbi, 5(1), 1–8. https://doi.org/10.35891/amb.v5i1.1854
Muafiah, U., Nisa, K. A., Syarofi, Z. M., Amanah, B., & Fawaida, U. (2019). Peningkatan Minat Belajar Siswa Melalui Media Audio Visual Dalam Pembelajaran Fiqih. Wahana Akademika: Jurnal Studi Dan Sosial, 6, 1–154. https://doi.org/DOI: 10.21580/wa.v6i.5403
Mufida, L., Afandi, & Hibrul Umam. (2023). Signifikansi Media Audio Visualterhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran Fiqih. Gahwa, 1(2), 63–78. https://doi.org/10.61815/gahwa.v1i2.247
Muhali. (2018). Arah Pengembangan Pendidikan Masa Kini Menurut Perspektif Revolusi Industri 4.0. Prosiding Seminar Nasional Lembaga Penelitian Dan Pendidikan (LPP) Mandala, September, 1–14.
Mustofa, A., & Roniwijaya, P. (2013). The Effect of Industrial Work Performance Practice and Performance Automotive Electrical Prakti entrepreneurial n Against Interests Automotive Mechanics Class XII Smk Diponegoro Depok Sleman. Taman Vokasi, 1(2). https://doi.org/10.30738/jtvok.v1i2.98
Oktoranda DP, P. S., Rukajat, A., & Arifin, Z. (2021). Pemanfaatan Media Audio Visual dalam Meningkatkan Keterampilan Membaca Al-Qur’an. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(4), 2046–2056. https://edukatif.org/index.php/edukatif/article/view/1144
Pratama, D. A. D., Anshori, S., & ... (2022). Pemanfaatan Media Audio Visual Dalam Meningkatkan Kualitas Pembelajaran Fikih Di Mts Salafiyah Syafiâ€TM Iyah Seblak Jombang. Education, Learning, and …. https://ejournal.unhasy.ac.id/index.php/el-islam/article/view/3229%0Ahttps://ejournal.unhasy.ac.id/index.php/el-islam/article/download/3229/1822
Rahman, R. H. (2021). Penerapan Media Audio Visual Dalam Meningkatkan Akhlak Anak Sekolah Dasar Di Masa Pandemi. Islamika : Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman, 21(01), 46–54. https://doi.org/10.32939/islamika.v21i01.831
Rajulis, S. P. . (2021). MANFAAT MEDIA AUDIO VISUAL DALAMPENINGKATKANHASIL BELAJAR FIQIHDI MI NEGERI 2 KERINCI. Jurnal Edu Research Indonesian Institute For Corporate Learning And Studies (IICLS), Volume ,2, 60–67.
Raya, P., & Rahman, A. (2023). Penerapan Media Pembelajaran Audio Visual Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Fikih Siswa Kelas V Min 9 Barito Kuala. Prosiding Pendidikan Guru Agama Islam, 3(2), 1–3. https://e-proceedings.iain-palangkaraya.ac.id/index.php/PPGAI/article/view/4096
Ritonga, M., Andari, T. A., Rahmi, A., Hasibuan, L. A., Pane, M. S., Al, U., Labuhanbatu, W., & Com, M. (2023). Penerapan Media Audio Visual Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam. MIDA: Jurnal Pendidikan Dasar Islam, 6(1), 100–107.
Rohmah, S., & Syifa, M. (2021). Penerapan Media Audio Visual Untuk Meningkatkan Minat Belajar Siswa Pada Pembelajaran Daring Sejarah Kebudayaan Islam. Al-Fikri: Jurnal Studi Dan Penelitian Pendidikan Islam, 04(02), 127–141. http://jurnal.unissula.ac.id/index.php/fikri/article/view/20316%0Ahttp://jurnal.unissula.ac.id/index.php/fikri/article/download/20316/6508
Rozi, F., & Alawiyah, U. H. (2021). Upaya Meningkatkan Pemahaman Santri pada Pembelajaran Fiqih Thaharah melalui Media Audio Visual. Manazhim, 3(1), 127–135. https://doi.org/10.36088/manazhim.v3i1.1076
Silalahi, A. R. (2023). Pengembangan Media Pembelajaran Audio Visual Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Fikih Siswa Usia Dasar (Mi/Sd). Jurnal Ilmu Tarbiyah Dan Keguruan, 1(1), 185–195. https://ejournal.edutechjaya.com/index.php/jitk/article/view/168%0Ahttps://ejournal.edutechjaya.com/index.php/jitk/article/download/168/155
Sodikin, S., & Ashom, K. (2021). Implementasi Pembelajaran Fiqih Materi Sholat Dengan Media Audio Visual Di Madrasah Ibtidaiyah. EDUCARE: Journal of Primary Education, 2(1), 101–118. https://doi.org/10.35719/educare.v2i1.52
Published
07-05-2024
How to Cite
Ahmad Catur Sulistyo, & Triono Ali Mustofa. (2024). Efektivitas Penerapan Media Audio Visual dalam Meningkatkan Pembelajaran Fiqih di SMP Muhammadiyah. Didaktika: Jurnal Kependidikan, 13(2), 1797-1808. https://doi.org/10.58230/27454312.608

Most read articles by the same author(s)