Implementasi Pendidikan Agama Islam Pada Anak Berkebutuhan Khusus “Slow Learner” di SD Al Firdaus Surakarta

  • Novenna Citrasari Muria Wijaya Institut Islam Mamba'ul 'Ulum Surakarta
  • Siti Rohimah Institut Islam Mamba'ul 'Ulum Surakarta
Keywords: Implementasi, Pendidikan Agama Islam, Anak Berkebutuhan Khusus, Slow Learner

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh anak berkebutuhan khusus “Slow Learner” bisa mendapatkan pendidikan yang layak dengan pendidikan Inklusi khususnya di Pendidikan Agama Islam. Jadi, tujuan penelitian ini adalah untuk memberikan gambaran mengenai implementasi pendidikan Agama Islam pada Anak Berkebutuhan Khusus “Slow Learner” di SD Al Firdaus Surakarta dan identifikasi kendalanya. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian lapangan dengan menggunakan pendekatan deskripsi kualitatif studi kasus. Peneliti memanfaatkan metode observasi, wawancara, dan dokumentasi dalam mencari perolehan data yang valid untuk menunjang kebutuhan penelitian. Teknik reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan serta verifikasi data merupakan teknik analisis data yang digunakan peneliti. Selanjutnya menggunakan triangulasi dalam menentukan keabsahan data. Penelitian ini menyimpulkan bahwa implementasi pendidikan Agama Islam pada Anak Berkebutuhan Khusus “Slow Learner” di SD Al Firdaus Surakarta dilakukan melalui 3 tahap yaitu tahap perencanaan, pelaksanaan, dan tahapan evaluasi. Sedangkan faktor yang memberikan kelancaran dan penghambat terbagi menjadi dua hal, yaitu faktor pendukung dan faktor penghambat pelaksanaan.

Metrics

Metrics Loading ...

References

Aini, Nurul (2009) Pelaksanaan Pendidikan Agama Islam bagi Tunanetra di SDLB Negeri Kedungkandang Malang. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim. http://etheses.uin-malang.ac.id/45446/

Apriyanto, N. (2012). Seluk Beluk Tunagrahita dan Strategi Pembelajarannya. Yogyakarta: Javalitera.

Azizah, Dewi Imroatul (2009) Pelaksanaan Pendidikan Agama Islam bagi anak berkebutuhan khusus Autistik di Sekolah Inklusi SDN Sumbersari 1 Malang. Undergraduate thesis, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim. http://etheses.uin-malang.ac.id/45373/

Daradjat Zakiah, Ilmu Pendidikan Agama Islam, Jakarta: Bumi Aksara, 2012.

Emizir, Analisis Data: Metodologi Penelitian Kualitatif, Jakarta: Rajawali Press, 2010.

Habibah, N. (2013). Penanganan Instruksional bagi Anak Lambat Belajar ( Slow Learner )Abstract :Didaktita,19:26–32 https://journal.umg.ac.id/index.php/didaktika/article/view/41

HANDAYANI, Sri; MAKARIM, Chodidjah. PROSES Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Bagi Anak Berkebutuhan Khusus Di Sdn Perwira-Kota Bogor. Attadib: Journal of Elementary Education, [S.l.], p. 12-26, aug. 2018. ISSN 2614-1752. https://www.jurnalfai-uikabogor.org/index.php/attadib/article/view/243

Khayati, A. (2016). Layanan Pendidikan bagi Siswa Slow Learner oleh Guru di Kelas III. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar Tahun Ke-5, 2, 365-237 https://journal.student.uny.ac.id/ojs/index.php/pgsd/article/download/4205/3855

Miles, M.B, Huberman, A.M, & Saldana, J. (2014). Qualitative Data Analysis, A Methods Sourcebook, Edition 3. USA: Sage Publications. Terjemahan Tjetjep Rohindi Rohidi, UI-Press.

Mayasari, “Implementasi Kurikulum 2013 Pada Anak Berkebutuhan Khusus (ABK) di SD Muhammadiyah Sapen Yogyakarta”, dalam Tesis UIN Sunan Kalijaga, 2016. https://www.researchgate.net/publication/318971114_Implementasi_Kurikulum_2013_pada_Anak_Berkebutuhan_Khusus_ABK_di_SD_Muhammadiyah_Sapen_Yogyakarta

Natalia, Deswita, “Modifikasi Kurikulum Untuk Anak Lamban Belajar Pada Aspek Berhitung IV di SDN Kotegede 3”, peper dipersentasikan dalam Prosiding Seminar Nasional PGSD tentang Peran Pendidikan Dasar dalam Menyiapkan Generasi Unggul di Era revolusi Industri 4.0, 27 April 2019

O’Neil,J.(1994/1995).Can inclusion work.A Conversation With James Kauffman and Mara Sapon-Shevin. Educational Leadership. 52(4) 7-11.

Prastowo, Andi, Metode Penelitian kualitatif dalam Prespektif Rancangan Penelitian, Yogyakarta: Ar Ruzz Media, 2011.

Ramayulis dan Samsul Nizar. Filsafat Pendidikan Islam. (Jakarta: Kalam Mulia.2009).

Reddy, L.G., Ramar, R., & Kusuma, A. (2006). Slow Learner: Their Psychology and Instruction. New Delhi: Discovery Publishing House.

Sangeeta Malik. (2009). Effect of Intervention Training on Mental Abilities of Slow Learners: International Journal Education Science,1(1): 61-64(2009). http://krepublishers.com/02-Journals/IJES/IJES-01-0-000-09-Web/IJES-01-1-000-09-Abst-PDF/IJES-01-01-061-09-023-Malik-S/IJES-01-01-061-09-023-Malik-S-Tt.pdf

Schools the Last, Best Hope for Their Educational Success: The Charter Schools Resource Journal. 1, 1, Winter 2005.

Shaw S., Grimes D. & Bulman J. (2005). Educating Slow Learners: Are Charter

Siswanto, “Manajement Pengembangan Kurikulum Sekolah Inklusi sekecamatan Sewon Batul Yogyakarta”,Yogyakarta: Uin Sunan Kalijaga, 2011.

Soemantri, T. Sutjihati. (2006). Psikologi Anak Luar Biasa. Bandung: PT. Refika Aditama.

Stainback.1980. Educating Children With Severe Maladaptive Behaviors. New york: Straton

Sugihartono. (2007). Psikologi Pendidikan. Yogyakarta: UNY Press

Sugiono, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R & D, Bandung: Alfabeta, 2014.

Sumanto, Metodologi Penelitian Sosial dan Pendidikan, Yogyakarta: Andi Offset, 1995.

UNESCO.(1994).The Salamanca Statement and Framework For Action on Special Needs Education. Paris : Auth

Utami, N. E. B. (2018). Layanan Guru Kelas Bagi Siswa Slow Learner di Sekolah Inklusi (SD N Bangunrejo 2 Yogyakarta). Al-Bidayah: Jurnal Pendidikan Dasar Islam 10(2):271–90. doi: 10.14421/al-bidayah.v10i2.164.

https://jurnal.albidayah.id/index.php/home/article/view/164

Published
02-05-2024
How to Cite
Novenna Citrasari Muria Wijaya, & Siti Rohimah. (2024). Implementasi Pendidikan Agama Islam Pada Anak Berkebutuhan Khusus “Slow Learner” di SD Al Firdaus Surakarta. Didaktika: Jurnal Kependidikan, 13(2), 1631-1640. https://doi.org/10.58230/27454312.636