Etika Guru Menurut Hafidz Hasan Al Mashudi dalam Kitab Taisir Al-Khallaq Fii ‘Ilmi Al Akhlaq dan Relevansinya dengan Kode Etik Guru di Indonesia

  • Bayu Ismail Nasution Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan
  • Sahkolid Nasution Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Soleha Titin Sumanti Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
Keywords: Etika Guru, Hafidz Hasan al-Mas’udi, Kode Etik Guru Indonesia

Abstract

Para ulama telah merumuskan banyak nilai-nilai etika yang harus dimiliki guru, salah satunya adalah Hafidz Hasan al-Mas’udi seorang ulama al-Azhar Mesir. Oleh karena itu, penulis tertarik untuk menggali informasi seputar etika guru menurut Hafidz Hasan al-Mas’udi dalam kitabnya Taisir  al-Khallaq Fii ‘Ilmi al-Akhlaq yang ditulis dengan bahasa yang relatif mudah dipahami serta relevansinya dengan kode etik guru di Indonesia. Jenis penelitian ini adalah penalitian kualitatif dalam bentuk penelitian kepustakaan (Library reserch) yaitu penelitian yang dilakukan dengan mengkaji berbagai data terkait, baik yang berasal dari sumber primer (Primary Sources), maunpun sumber sekunder (Secoundary). Hasil penelitian ini penulis menyimpulkan (1) Etika yang harus dimiliki guru menurut Hafidz Hasan al-Mas’udi yaitu, memiliiki sifat-sifat yang baik, bertakwa, rendah hati, lemah lembut, murah hati, berwibawa, penyayang kepada siswa, memberikan nasihat yang baik dan tidak membebani siswa dengan materi yang sulit dipahami. (2) Etika guru menurut Hafidz Hasan al-Mas’udi dalam kitab Taisir al-Khallaq Fii ‘Ilmi al-Akhlaq relevan dengan kode etik guru di Indonesia tentang etika guru terhadap dirinya, etika guru ketika mengajar dan etika guru terhadap siswa

Metrics

Metrics Loading ...

References

Agama, D. (2009). Al-Quran. Surakarta: Al- Hanan.

Akmalia, R. (2019). Pengaruh Perilaku Individu, Kelompok Dan Tim Kerja Terhadap Kinerja Guru Di Sekolah Menengah Atas Negeri 3 Medan (Universitas Islam Negeri Sumatera Utara). Universitas Islam Negeri Sumatera Utara. Retrieved from http://repository.uinsu.ac.id/11863/

Al-Mas’udi, H. H. (2017). Taisirul Khallaq, Ter. Msaid An-nadwi, Bekal Berharga Untuk Menjadi Anak Mulia, Bab Muqaddimah. Surabaya: Al-Hidayah.

Al-Mas’udi, H. H. (2022). Fathu al-Khallaq Fii tarjamati Alfadz Taisir al-Khallaq (1st ed.). (A. Z. Hasan, Trans.). Bondowoso: Miftahul Ulum.

Fadla, S. L., Akmalia, R., Hasri, R. K., Putri, E., & Situmorang, H. S. B. (2022). Pola Manajemen Kepala Sekolah dalam Meningkatkan Kompetensi Kepribadian Guru. Jurnal Informasi Keagamaan, Manajemen Dan Strategi: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam (IKaMaS), 2(1), 27–36. Retrieved from https://ikamas.org/jurnal/index.php/ikamas/article/view/14

Getteng, R. (2015). Guru Profesionaldan Ber-Etika. Yogyakarta: Graha Guru.

Iman, M. F. (2019). Pendidikan Agama Islam: Pengertian, Tujuan, Dasar Dan Fungsi. Jurnal Pendidikan Agama Islam, 17(2).

Irawati, Setyaningsih, R., Rosyad, A. M., Juhji, & Herlinda, F. (2022). Hubungan Pendidik Dan Peserta Didik Perspektif Al-Quran. Risalah, Jurnal Pendidikan Dan Studi Islam, 8(1), 388–409. https://doi.org/https://doi.org/10.31943/jurnal_risalah.v8i1.230.

Janawi. (2019). Memahami Karakteristik Peserta Didik dalam Proses Pembelajaran. Tarbawy: Jurnal Pendidikan Islam, 6(2), 78.

Kathir, I. (n.d.). Al Bidayah Wan Nihayah, Juz 6. Beirut: Dariul Fikr.

Kuswanto, E. (2014). Peranan Guru PAI dalam Pendidikan Akhlak di Sekolah. Mudarrisa: Jurnal Kajian Pendidikan Islam, 6(2), 194–220. https://doi.org/https://doi.org/10.18326/mdr.v6i2.194-220

Mathematics, A. (2016). KUALIFIKASI DAN KOMPETENSI GURU. KUALIFIKASI DAN KOMPETENSI GURU.

Nabila, G. (2023). Pengaruh Kode Etik Guru bagi Guru yang Profesional. Seri Publikasi Pembelajaran, 1(1). Retrieved from https://osf.io/preprints/osf/a3t69

Rusdiana, A. (2014). Integrasi pendidikan agama islam dengan sains dan teknologi. Istek, 8(2), 123–143. Retrieved from https://etheses.uinsgd.ac.id/10230/1/012-Integrasi Pendidikan Istek 2014.pdf

Siswati, Utomo, C. B., & Muntholib, A. (2018). Implementasi Pendidikan Karakter dalam Membentuk Sikap dan Perilaku Sosial Peserta Didik Melalui Pembelajaran Sejarah di SMA PGRI 1 Pati Tahun Pelajaran 2017/2018. Indonesian Journal of History Education, 6(1), 1–13.

Sya’roni. (2007). Model dan Relasi Ideal Guru dan Murid. Yogyakarta: Teras.

Wibowo, A. (2017). Pendidikan Karakter Strategi Membangun Karakter Bangsa Berperadaban. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Zunidar. (2019). Peran guru dalam inovasi pembelajaran. NIZHAMIYAH, 9(2). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.30821/niz.v9i2.550

Published
12-08-2024
How to Cite
Bayu Ismail Nasution, Sahkolid Nasution, & Soleha Titin Sumanti. (2024). Etika Guru Menurut Hafidz Hasan Al Mashudi dalam Kitab Taisir Al-Khallaq Fii ‘Ilmi Al Akhlaq dan Relevansinya dengan Kode Etik Guru di Indonesia. Didaktika: Jurnal Kependidikan, 13(3), 3469-3480. https://doi.org/10.58230/27454312.827