Implementasi Pendekatan Matematika Realistik dalam Pembelajaran Matematika di Sekolah Dasar (SD) atau Madrasah Ibtidaiyah (MI)

  • Abdul Majid STAI DDI Pangkep
Keywords: Pendekatan, Realistik Mathematics education, Matematika

Abstract

Realistic mathematics education, yang diterjemahkan sebagai pendidikan matematika realistik (PMR), adalah sebuah pendekatan belajar matematika yang menyatakan bahwa matematika adalah kegiatan manusia. Menurut pendekatan ini, kelas matematika bukan tempat memindahkan matematika dari guru kepada siswa, melainkan tempat siswa menemukan kembali ide dan konsep matematika melalui eksplorasi masalah-masalah nyata. Di sini dunia nyata diartikan sebagai segala sesuatu yang berada di luar matematika, seperti kehidupan sehari-hari, lingkungan sekitar, bahkan mata pelajaran lain pun dapat dianggap sebagai dunia nyata. Dunia nyata digunakan sebagai titik awal pembelajaran matematika.

Metrics

Metrics Loading ...

References

Dolk, Maarten. 2006. Realistic Mathematics Education. Makalah kuliah umum di Program Pascasarjana Universitas Sriwijaya, Palembang, tanggal 29 Juli 2006.

Firman, F. (2018). Analisis Data dalam Penelitian Kualitatif.

Hadi, Sutarto. 2005. Pendidikan Matematika Realistik. Banjarmasin: Penerbit Tulip.

Van den Heuvel-Panhuisen, Marja. 1996.Assessment and Realistic Mathematics Education. Utrecht: CD-Press.

Steinvoorte, Sytze. 2006. "Terampil berhitung: Manakah yang lebih besar antara % dan X ? " Majalah PMRI EdisiVIIII April 2006, halaman 9 - 10.

Suryanto. 2007. "Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI)". Majalah PMRI Vol. V No. 1 Januari 2007, halaman 8 - 10.

Triyana, Jaka. 2004. "Peran alat peraga dalam PMRI". Buletin PMRI Edisi V Oktober 2004, halaman 3.

Zulkardi. 2002. Developing a Learning Environment on Realistic Mathamatics Education for Indonesian Student Teachers. Ph.D Thesis University of Twente, Enschede, the Netherlands.

Tim. Strategi. Pembelajaran Matematika Kontemporer. Bandung : Universitas Pendidikan Indonesia.

Published
04-02-2019
How to Cite
Majid, A. (2019). Implementasi Pendekatan Matematika Realistik dalam Pembelajaran Matematika di Sekolah Dasar (SD) atau Madrasah Ibtidaiyah (MI). Didaktika: Jurnal Kependidikan, 8(1), 17-24. https://doi.org/10.58230/27454312.64